Aneka Olahan Makaroni untuk Jualan

Aneka Olahan Makaroni untuk Jualan
Aneka Olahan Makaroni untuk Jualan

Jualan Aneka Olahan Makaroni

Aneka olahan makaroni untuk jualan sering ditemukan saat juragan berkeliling di tempat pusat kuliner.

Selain itu kuliner aneka olahan makaroni selain untuk jualan juga bisa dijadikan hidangan saat kumpul keluarga.

Dengan adanya aneka masakan makaroni saat kumpul keluarga membuat suasana menjadi lebih berwarna.

Banyak pengusaha muda sukses menjalankan bisnis jualan aneka olahan makaroni.

Jadi jangan pernah memandang sebelah mata pedagang yang jualan aneka olahan makaroni.

Salah satu contoh UMKM yang bisa mendapatkan untung besar yaitu jualan aneka olahan makaroni.

Aneka Olahan Makanan Dari Makaroni

Peminat makanan dari olahan makaroni sekarang mulai banyak terutama dari kalangan anak muda.

Selain memiliki rasa enak, ternyata olahan makaroni mudah untuk dibuat untuk di jadikan berbagai macam jenis olahan.

1. Olahan Makaroni Telor untuk Jualan

Banyak skali macam-macam olahan makaroni yang bisa di jadikan sebagai usaha jajanan rumahan modal kecil.

Aneka olahan dari makaroni bisa di jadikan berbagai menu kreativ untuk jualan.

Bahan-bahan olahan makaroni telor untuk jualan

  • 250 gr makaroni
  • 2 butir telur
  • 1 siung kecil bawang putih
  • 1/4 sdt merica
  • 1 sdt kaldu bubuk
  • Secukupnya keju parut untuk topping
  • Secukupnya minyak untuk menggoreng

Cara membuat olahan makaroni telor untuk jualan

  1. Rebus air hingga mendidih lalu masukan makaroni dan tambahkan sedikit minyak supaya makaroni tidak melekat.
  2. Masak sampai makaroni lunak atau matang, buang airnya, pinggirkan.
  3. Kocok rata telur lalu tambakan merica serta kaldu bubuk.
  4. Cincang bawang putih lalu masak hingga harum, kemudian angkat dan gabungkan dengan kocokan telur tadi.
  5. Bila kebanyakan, makaroni matang dapat diletakkan di tempat tertutup dan taruh di kulkas.
  6. Untuk makaroni yang akan diolah, campur dengan kocokan telur.
  7. Panaskan minyak di wajan menggunakan api sedang, masukan makaroni yang telah tercampur dengan telur, aduk bolak balik sampai telur masak dan makaroni hingga kering.
  8. Tes rasa, dapat ditambah kaldu serta merica jika belum sesuai dengan selera.
  9. Angkat, hidangkan selagi hangat dengan tambahan parutan keju.
  10. Olahan makaroni telor siap untuk jualan

2. Olahan Macaroni Panggang untuk Jualan

Hidangan aneka masakan dari makaroni untuk jualan bisa mendapatkan keuntungan besar.

Untuk mendapatkan aneka resep olahan makaroni bisa mencari di internet atau membaca buku resep dari rekomendasi koki terkenal.

Bahan-bahan makaroni panggang untuk jualan

  • 300 gr makaroni
  • 3 SDM margarin
  • 1 bawang bombai
  • 5 siung bawang putih
  • 1 kaleng kornet sapi
  • Secukupnya Sosis
  • 5 butir telur
  • 500 ml susu UHT
  • 2 sdm munjung terigu
  • 100 Gr keju cheddar
  • Kaldu bubuk, gula pasir
  • Topping keju ceddar/Mozarella saus dan mayonaise dan oregano

Cara membuat makaroni panggang untuk jualan

  1. Panaskan air bersih untuk merebus makaroni di tambah sedikit minyak supaya makaroni tidak lengket.
  2. Iris bawang bombai, telur di kocok, cincang bawang putih, kemudian tumis bawang bombai dan bawang putih hingga berbau harum kemudian masukkan kornet dan sosis.
  3. Masak susu cair di tambah dengan terigu sampai mengental kemudian masukkan makaroni.
  4. Tambahkan gula, garam, keju dan kaldu bubuk aduk ampai merata hingga agak mengering lalu kompor dimatikan.
  5. Tunggu makaroni agak mengering kemudian tambahkan kocokan telur aduk kembali sampai merata kemudian masukkan ke dalam cetakan.
  6. Tambahkan toping sesuai selera kemudian di oven selama 20 menit menggunakan suhu 180°.
  7. Olahan makaroni panggang siap untuk jualan.

3. Olahan Makaroni Dadar Mini untuk Jualan

Juragan bisa membuat berbagai macam olahan makaroni yang bisa dijadikan sebagai ide untuk jualan.

Aneka olahan makanan dari makaroni sering ditemukan ketika juragan berkeliling di tempat-tempat kuliner.

Bahan-bahan olahan makaroni dadar mini untuk jualan

  • 50 gr Keju, parut
  • 50 ml Susu cair
  • 20 gr Wortel, parut
  • 2 butir Telur
  • 1 buah Sosis
  • 25 gr Bombay cincang
  • 1 siung Bawang putih
  • 2 sdm Margarin
  • 1 sdm Tepung terigu
  • 1 sdt Oregano kering
  • 1/4 sdt Garam
  • 1/8 sdt Lada bubuk
  • 1/4 sdt Kaldu bubuk

Cara membuat olahan makaroni dadar mini untuk jualan

  1. Panaskan air untuk merebus makaroni, jangan lupa tambahkan garam dan sedikit minyak goreng.
  2. Tumis bawang bombai dan bawang putih sampai harum, kemudian masukkan susu dan tambahkan garam, terigu, lada bubuk, kaldu bubuk dan oregano kering aduk hingga rata.
  3. Kocok telur di wadah terpisah, tambahkan makaroni dan wortel parut kemudian di aduk, tambahkan lagi keju parut dan masukkan tumisan yang sebelumnya di buat kemudian aduk kembali sampai tercampur rata.
  4. Siapkan cetakan yang sudah di olesi dengan margarin.
  5. Masukkan adonan ke dalam cetakan kemudian di masak menggunakan api kecil.
  6. Olahan mini makaroni dadar siap untuk jualan.

4. Olahan Makaroni Kentang untuk Jualan

Aneka olahan makaroni rebus merupakan kuliner yang nikmat di nikmati saat musim dingin.

Aneka olahan makaroni spiral biasa di sajikan untuk menemani saat-saat santai di rumah.

Bahan-bahan makaroni kentang untuk jualan

  • 80-100 gr kentang
  • 1 sachet makaroni
  • 1 sdm butter margarine
  • Rosemary kering, parsley, oregano, rosemary kering
  • Baput bubuk
  • 1/2 buah wortel di parut

Cara membuat makaroni kentang untuk jualan

  1. Rebus kentang yang sudah di potong dadu ampai matang.
  2. Rebus makaroni sampai matang, jangan lupa tambahkan sedikit minyak supaya tidak lengket.
  3. Panaskan butter margarine lalu masukkan kentang, makaroni dan parutan wortel di aduk sampai rata.
  4. Kemudian masukkan baput bubuk aduk lagi sampai merata.
  5. Angkat dan Olahan mini makaroni Kentang siap untuk jualan.

5. Olahan Makaroni keju kukus untuk Jualan

Aneka olahan makaroni basah biasa disajikan dengan cara di kukus atau di rebus terlebih dahulu.

Juragan tentu sering melihat aneka masakan makaroni basah yang di sajikan dengan tambahan keju di atasnya.

Olahan makaroni seperti ini sangat cocok untuk jualan di malam hari.

Bahan-bahan olahan makaroni keju kukus untuk jualan

  • Makaroni, rebus, tiriskan - 200 gram
  • Susu cair - 250 ml
  • Telur - 2 butir
  • Daging cincang - 100 gram
  • Bawang bombay, cincang kasar - 1/2 buah
  • Bawang putih, cincang halus - 1 siung
  • Keju parut - 75 gram
  • Gula - secukupnya
  • Garam - secukupnya
  • Merica - secukupnya
  • Penyedap rasa – secukupnya

Bahan-bahan membuat saos makaroni keju kukus

  • Butter - 1 sdm
  • Tepung terigu - 1 sdm
  • Susu cair - 100 ml
  • Keju parut - 40 gram

Cara membuat saos makaroni keju kukus

  1. Butter di lelehkan kemudian tambahkan tepung terigu sambil diaduk cepat.
  2. Kemudian tambahkan susu cair sampai adonan meletup-letup.
  3. Yang terakhir masukkan keju parut, aduk hingga rata, kemudian sisihkan.

Cara membuat olahan makaroni keju kukus untuk jualan.

  1. Rebus makaroni menggunakan api sedang.
  2. Tumis bawang bombay dan bawang putih yang sudah di cincang sampai mengeluarkan bau harum.
  3. Kemudian masukkan daging cincang kemudian tumis lagi sampai daging matang.
  4. Tambahkan bumbu seperti garam, gula dan merica aduk sampai rata.
  5. Dalam wadah terpisah kocok telur.
  6. Kemudian masukkan susu cair, makaroni rebus, dan tumisan daging serta keju parut.
  7. Tuang adonan ke dalam cetakan, tambahkan saus dan keju parut di atasnya sesuai selera.
  8. Kemudian di kukus, Angkat dan Olahan mini makaroni keju kukus siap untuk jualan.

Itulah penjelasan mengenai aneka olahan makaroni untuk jualan yang usahaUKM ketahui supaya bisnis makaroni juragan bisa terus berkembang.

Selain aneka olahan makaroni ternyata masih banyak ide jualan yang bisa juragan jalankan seperti peluang bisnis makaroni goreng atau peluang usaha makaroni pedas.

Semoga dengan penjelasan di atas bisa membuat juragan lebih semangat lagi dalam menjalankan bisnis.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News.